Gunakan Sepeda Motor, Wabup Kapuas Hulu Tinjau Perbatasan RI-Malaysia

  • Bagikan

SUMSELDAILY.CO.ID, KAPUAS HULU – Wakil Bupati (Wabup) Kapuas Hulu, Fransiskus Diaan meninjau perbatsan Indonesia-Malaysia, dari Kecamatan Badau hingga Kecamatan Puring, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat (Kalbar), Senin (20/6/2022).

Pada agenda itu, Wahyudi Hidayat bersama Dandim 1206/Psb meninjau perbatasan RI-Malaysia dengan menunggangi sepeda motor.

Dikatakannya, tinjauan tersebut untuk melihat langsung kondisi di lapangan dan perbatasan antara Indonesia dan negara tetangga Malaysia.

“Kita ingin melihat kondisi perbatasan Indonesia dengan Malaysia,” kata Wahyu.

Selain itu, Wahyu bersama Dandim 1206/Psb juga meninjau Puskesmas yang ada di Kecamatan Puring Kencana.

Baca Juga :   Lapas Kelas IIB Padangsidimpuan Kanwil Kemenkumham Sumut Kembali Gelar Razia Gabungan
  • Bagikan